Menu

Mode Gelap
Tingkatkan Sinergitas, Direksi PT KPI & Pjs. GM RU VI Bertemu Kapolda Jabar dan Salurkan bantuan Golf Cart Sedulur Lurah Se-Kecamatan Anjatan (SULTAN) Peringati Ultah 1 Tahun Pertamina RU VI Lanjutkan Kerja Sama Pengamanan Obvitnas dengan Ditpamobvit Polda Jabar UPTD SDN 2 Cipancuh Gelar Pawidya 74 Siswa Kelas VI Tapel 2022 – 2023 SDN 1 Bugistua Lepas 63 Siswa Kelas VI, dan 100 Persen Melanjutkan ke Jenjang SMP

breaking news · 12 Feb 2024 12:56 WIB ·

Pelantikan 3 Pejabat Kuwu PJ Di Kecamatan Kroya Bupati Indramayu Diwakilkan Oleh Camat Kroya


 Pelantikan 3 Pejabat Kuwu PJ Di Kecamatan Kroya Bupati Indramayu Diwakilkan Oleh Camat Kroya Perbesar

INDRAMAYU.Bertempat di Aula Kecamatan Kroya pelantikan pejabat Kepala Desa (kuwu) yang menggantikan Kepala Desa masa jabatannya berakhir pada tahun 2024 di bulan Februari berjalan kondusif. 12/2/24.

Hadir steakholder kecamatan Kroya para Kepala Desa sekecamatan Kroya yang aktif maupun yang masa jabatannya berakhir di bulan ini mengikuti acara pelantikan dengan khusyuk dan kondusif. Acara dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia raya selanjutnya prosesi pengambilan sumpah jabatan yang akan di emban selama 6 bulan bertahap dan dievaluasi oleh bupati Indramayu melalui camat Kroya.

Untuk Kepala Desa yang di PJ kan yaitu Desa Sukamelang Desa Sumbon dan Desa Sumberjaya. Untuk Desa Sukamelang PJ kuwu nya Hj Titin Rochaenih, SH. Desa Sumbon Drs. Ade Sutrisno dan Desa Sumberjaya Veri Noverik.

“Pelantikan pejabat kuwu yang dilantik hari ini ada 3 yaitu Desa Sumberjaya Desa Sumbon dan Desa Sukamelang untuk mengisi kekosongan Kepala Desa yang masa kerjanya habis ditanggal 11 Februari 2024.Pejabat kuwu ini selama enam bulan bekerja kemudian setelah itu dievaluasi jika kerjanya bagus dan terus dipekerjakan sampai dengan kuwu defenitif dilantik”.tutur Hexa camat Kroya.

“Intinya pejabat kuwu harus bisa menlanjutkan kerja yang harus diselesaikan kepala desa sebelumnya dan Pejabat kuwu harus kerja baik dan kerja nyata untuk Indramayu yang bermartabat”.tutup Hexa sugoro (Darsono)

Artikel ini telah dibaca 22 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Realisasikan 99 Program Prioritas Bupati Nana Agustina, Dispara Bakal Kembangkan Wisata Alam Ciwado

11 September 2024 - 12:12 WIB

Komitmen Angkat Usaha Mikro Masyarakat, Kilang Balongan kirim UMKM Binaan ikuti Pameran SMEXPO

9 September 2024 - 12:52 WIB

Tingkatkan PAD, Bapenda Indramayu Masif Sosialisasikan Pajak Daerah

8 September 2024 - 23:10 WIB

Kang Dedi Mulyadi (KDM), Gelar Deklarasi dan Konsolidasi Dukungan Cagub Jabar di Indramayu

8 September 2024 - 09:39 WIB

Menggali Pengalaman, Mahasiswa ITB Belajar Proses Fisika Operasional Kilang Balongan

8 September 2024 - 09:33 WIB

Uji Kompetensi Wartawan: Ada Misteri dalam Proses Kreatif Menulis Jurnalistik

7 September 2024 - 08:07 WIB

Trending di breaking news